Srawungku Karo Sastra Jawa

Home » » Email dari Sdr. Ibnu Winarko

Email dari Sdr. Ibnu Winarko

From: ibnu winarko
Subject: LINTANG PANJER SORE
To: sbrata@yahoo.com
Date: Wednesday, October 15, 2008, 7:29 PM

Judul : LINTANG PANDJER SORE (1966)
Karangan : Suparto Brata
Cover : Sri Widjono
Penerbit : CV Gema, Sala




Halaman : 67
“ Sebutan untuk penyanyi yang sedang kondang waktu itu dan digandrungi oleh seorang pengarang muda. Si gadis mau dinikahi asal si pemuda dapat mengarang buku sebanyak 2500 halaman dalam waktu lima tahun. Naskah bisa selesai, namun ditolak oleh penerbit. Putus asalah si pemuda. Tak kurang akal si pemudi, dengan dananya sendiri, diterbitkanlah novel tersebut sebagai mas kawinnya"




masih ingatkan pak dengan saya?
tanpa seijin bapak saya sudah meng-upload beberapa sampul buku karya pak parto.
maksud dan tujuannya adalah untuk mengenalkan kepad yang masih2 muda seumuran saya atau dibawah saya bahwa dulu ada buku seperti roman panglipur wuyung yang pernah melegenda dan booming pada tahun 60-an. bapak bisa lihat di site multiply saya : benugila2007.multiply.com
saya masih bertanya2, tentang pelukis covernya..pak SRI WIDJONO, kira2 bapak masih kenal ga ya?atau ada alamat yg bisa saya kunjungi?

Tags:

0 comments to "Email dari Sdr. Ibnu Winarko"

Leave a comment